Kategori Berita

Malam Penutupan New Year Fair 2024 di MPP Habaring Hurung

Pameran bertajuk “New Year Fair 2024” yang diselenggarakan di Halaman MPP Habaring Hurung pada tanggal 6 Januari – 10 Januari 2024 secara resmi telah ditutup oleh Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu...

Hari Jadi Kotim Ke-71 Tahun, Habaring Hurung Inovasi dan Berjaya

Sampit, 7 Januari 2024. Keluarga Besar Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Timur Mengucapkan Selamat Hari Jadi Ke-71 Kabupaten Kotawaringin Timur. Habaring Hurung Inovasi dan Berjaya. ———‐————————————–Ikuti akun media sosial...

Hari Jadi Ke-1 MPP Habaring Hurung

Tanggal 7 Januari bukan hanya menjadi momen penting yang ditetapkan sebagai Hari Jadi Kabupaten Kotawaringin Timur sejak 7 Januari 1953, tanggal 7 Januari juga menjadi hari spesial bagi Mal Pelayanan Publik (MPP) Habaring Hurung...

Kunjungan DPMPTSP Kabupaten Kotawaringin Barat

Rabu, 20 Desember 2023. Sebagai persiapan penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik di Kabupaten Kotawaringin Barat, rombongan dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Barat yang dipmpin oleh Sekretaris DPMPTSP Kab. Kobar...

Evaluasi Kinerja Pelayanan DPMPTSP Kab. Kotim

Jum’at, 15 Desember 2023. Rapat Evaluasi Kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Timur yang dipimpin langsung oleh Bapak Diana Setiawan, S.E., M.AP selaku Kepala Dinas. Rapat yang dihadiri oleh...

Perlu Bantuan Chat Disini!