SKM CATURWULAN I TAHUN 2022 MENINGKAT DIBANDING SKM CATURWULAN III SEMESTER II TAHUN 2021

Hasil penilaian Survey Kepuasan Masyarakat ( SKM ) pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Timur  di Caturwulan I Tahun 2022  hasil nilai SKM ( Survei Kepuasan Masyarakat ) meningkat  dibanding dengan hasil SKM di Semester II / Caturwulan III  Tahun 2021 yaitu 87,75 ( KATEGORI BAIK).

seperti diketahui, Hasil SKM pada Semester II / Caturwulan III 2021, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Timur mendapatkan nilai SKM  83,40 ( KATEGORI BAIK ). Di Tahun 2022 DPMPTSP melakukan survey mandiri dilaksanakan dengan per caturwulan / perempat bulan sekali untuk mempermudah dalam Evaluasi tentang Kepuasan Masyarakat yang dilayani. Hal ini menjadi motivasi kepada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kotawaringin Timur untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masayarakat di caturwulan berikutnya.

DPMPTSP Kotim Live Chat